Written by Rabu, 24 Desember 2014 Published in Berita
Larissa Ranft Peserta Magang di Divisi Humas dan Media Rifka Annisa Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya. Saya sangat senang bisa terlibat dalam sesi pelatihan yang diadakan oleh Rifka Annisa. Pelatihan ini mengambil tema "Peran Masyarakat dalam Pencegahan Kekerasan Dalam Rumah Tangga terhadap Perempuan dan Anak di Gunungkidul". Pelatihan yang berlangsung di Djoglo Samiaji, Wonosari pada tanggal 17 dan 18 September, diadakan dengan tujuan untuk belajar dan berdiskusi tentang peran masyarakat dalam memerangi kekerasan dalam rumah tangga. Kelompok peserta terdiri dari dua belas laki-laki dan tujuh perempuan, termasuk dua tutor yang melakukan sesi latihan. Mula-mula, semua peserta mengenal sama satu lain dan berbicara tentang harapan…
Written by Rabu, 24 Desember 2014 Published in Berita
Masthuriyah Sa’dan Relawan Humas dan Media  Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.   ”Menghapus kekerasan terhadap istri tidak hanya dimulai dari korban dan masyarakat saja, tapi menyadarkan ”laki-laki atau ayah” tentang pentingnya menjaga hubungan baik dengan istri sangatlah penting. Oleh sebab itu, kelas ayah dan ibu sama-sama disosialisasikan untuk menyeimbangkan pengetahuan dan kesadaran masing-masing"  Rabu, 26 November 2014 Rifka Annisa mengadakan pertemuan terakhir diskusi komunitas kelas ibu di dua desa yaitu Desa Kemejing dan Desa Bendung Kec. Semin Kab. Gunung Kidul. Peserta diskusi terdiri dari para ibu muda di dua desa tersebut. Biasanya kegiatan kelas ibu diadakan setiap bulan dengan satu kali pertemuan. Pertemuan ini…
Written by Selasa, 02 Desember 2014 Published in Berita
Khalida NoorRelawan Humas dan Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya. “Banyak hal baru yang kemudian muncul ndak cuma dari teman-teman Rifka, tetapi juga dari anggota yang lainnya. Kasus kekerasan itu tiba-tiba muncul dari cerita teman-teman”. (Fitria, Setia Mitra) Kalimat di atas adalah sepenggal ungkapan dari salah satu peserta yang mengikuti pelatihan yang diselenggakan oleh Rifka Annisa. Pelatihan dengan tema “Menjadi Fasilitator untuk Penghapusan Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak” diadakan pada tanggal 25-27 November 2014 bertempat di Sekretariat Setia Mitra, Desa Wareng, Wonosari, Gunungkidul. Pelatihan yang berlangsung selama 3 hari ini dihadiri oleh anggota Setia Mitra, komunitas binaan Rifka Annisa yang baru saja terbentuk pada bulan…
44157383
Today
This Week
This Month
Last Month
All
2964
60345
221504
276576
44157383